kabar pendidikan terbaru

 PENDIDIKAN SAAT INI
pendidikan saat ini memang sedang naik daun, banyak sekali kebijakan-kebijakan yang diturunkan oleh bapak presiden maupun mentri pendidikan. dari adanya sertifikasi, PPG, perevisian kurikulum dan lain sebagainya. akan tetapi, hal ini tidak diimbangi oleh kualitas guru tersebut.
Kualitas yang maksud disini bukan kualitas dalam pendidikannya. saya yakin guru-guru yang ada di indonesia hebat dan mampu mengajar. disisi yang beda saya melihat bahwa ada guru yang merokok, berpakaian tidak rapi, dholim, bertindak semena-mena, tidak disiplin, menganiaya, korupsi, dan tindakan-tindakan yang buruk lainnya sering dilakukan oleh seorang guru didepan para murid sehingga menyebabkan banyak pula murid yang menirukan tindakan tersebut dalam kehidupan sehari-hari mereka. (hal ini disinggung dalam pepatah "guru kencing berdiri murid kencing berlari').
Bagaimana dengan hakekat tujuan pendidikan yang sebenarnya menurut al-Qur'an dan al-Hadits dan bahkan undang-undang sekalipun yang menyatakan bahwa tujuan dari pendidikan adalah mencetak insan kamil, seta menyerdaskan bangsa?

1 comment: